Home / Kota Tangerang Selatan / Kriminal

Sabtu, 24 Februari 2024 - 12:25 WIB

Polres Tangsel Kembali 3 Saksi Anak Berhadapan Hukum   

Fokuspembaca.com- Setelah sebelumnya melakukan pemeriksaan terhadap delapan orang saksi anak berhadapan dengan hukum (ABH), Polres Tangerang Selatan kembali melakukan pemeriksaan terhadap 3 orang saksi anak lainnya. Hal itu dilakukan pada Jumat 23 Februark 2024 kemari.

 

Penyidik Unit Pelayanan Perempuan dan Anak (PPA) Satreskrim Polres Tangsel kembali melakukan pemeriksaan tiga orang saksi anak berhadapan hukum.

Baca Juga:  Peringati HAN 2024, DP3AP2KB Kota Tangerang Kembali Gelar TNG Child Fest

 

Kasus perundungan atau bullying yang terjadi di warung ibu gaul (WIG) ini diduga dilakukan oleh 11 orang anak berhadapan hukum. Polres Tangsel mulai maraton melakukan pemeriksaan.

 

“Rencananya penyidik hari ini akan melanjutkan pemeriksaan saksi melanjutkan yang kemarin,” kata Juru Bicara Polres Tangsel AKP Wendi Afrianto.

Baca Juga:  Jebol Plafon, Seorang Pencuri Berhasil Gasak Puluhan Handphone

 

Menurut dia pada Kamis 22 Februari 2024 pihak Unit PPA telah melakukan pemeriksaan terhadap 8 orang saksi anak.

 

“Rencananya akan ada 3 saksi lagi yang akan diperiksa hari ini,” kata dia.

 

Sebelumnya diketahui Polres Kota Tangerang Selatan menyebut telah meminta keterangan dari delapan orang terlapor dalam kasus bullying geng Binus School Serpong. Salah seorang diantaranya merupakan anak dari Vincen Rompies.

Baca Juga:  Sebuah Rumah di Tangerang Meledak Akibat Selang Tabung Gas Elpiji Bocor

 

Pemeriksaan yang dilakukan Unit Pelayanan Perempuan dan Anak (PPA) Satreskrim Polres Tangsel berlangsung sejak pukul 11.00 WIB. Mereka yang diperiksa merupakan anak yang diduga melakukan perundungan terhadap seorang anak di warung ibu gaul. (Mhd/Ivon)

 

Share :

Baca Juga

Kabupaten Tangerang

773 Jemaah Haji Indonesia Tahun 1444 H Meninggal Dunia

Berita

Tinggi Partisipasi Pemilih dan Penanganan Berita Hoax Kunci Sukses Pilkada Tangsel

Berita

Resmi Dibuka, Begini Tahapan dan Jadwal PPDB Jenjang SMP Tangsel 2024

Kota Tangerang

Viral Ojol Bawa Kabur Laptop Pelanggan Seharga Rp 20 Juta

Advetorial

Kendalikan Banjir, Pemkot Tangsel Bangun 9 Tandon Baru

Kabupaten Tangerang

Naik 6 Kali Lipat, SPKLU PLN di Banten Catat 1.200 Transaksi saat Mudik Lebaran 2024

Advetorial

65 Unit Rumah di Ciptim Dibedah Jadi Layak, Pilar: Program Terus Dilanjutkan

Berita

Ugal-ugalan, Tak Terima Ditegur Sopir Mobil Towing Pukul Ojol di Tangsel